Sabtu, 20 September 2014

CARA MEMASAK AYAM SAUS MENTEGA

Bahan:

    ½ ekor ayam, potong2
    1/2 buah jeruk nipis, peras airnya
    2 siung bawang putih, cacah halus
    1 sdt garam
    minyak goreng secukupnya

Saus mentega :

    ½ buah bawang bombay, iris tipis
    1 sdm mentega
    3 sdm kecap inggris
    1 sdm kecap asin
    1 sdm kecap manis
    1 sdm saus tiram
    ½ sdt gula pasir
    ¼ sdt merica bubuk
    air dan minyak secukupnya

Cara membuat ayam saus mentega

    Cuci ayam hingga bersih kemudian lumuri potongan ayam dengan air perasan jeruk nipis. Tambahkan bawang putih dan garam. Aduk sampai rata. Diamkan selama 10 menit
    Panaskan minyak dan goreng ayam sampai matang kecoklatan, angkat dan sisihkan
   
    Tumis bawang bombay dengan minyak sampai harum dan sedikit layu
    masukan mentega, kecap inggris, kecap asin, kecap manis, saos tiram, gula pasir dan merica bubuk. Aduk.
    Masukkan ayam yang telah digoreng, campur dengan saus, aduk rata dan masak hingga bumbu meresap. tambahkan air sedikit
    Angkat dan sajikan selagi hangat

CARA MEMASAK UDANG SAOS PADANG MUDAH DAN ENAK

Bahan untuk memasak udang saus padang

    udang ukuran sedang, cuci bersih, tidak perlu dibuang kulitnya
    2 batang daun bawang, iris tipis
    5 cm lengkuas, memarkan
    3 lembar daun jeruk
    minyak goreng secukupnya untuk menumis
    air secukupnya
    1/2 sdt garam


Bumbu Halus / diblender :

    8 buah cabai merah besar, boleh campur dengan cabe kecil jika suka pedas
    6 butir bawang merah
    4 siung bawang putih
    2 cm kunyit
    2 cm jahe
    2 buah tomat
    1 sdt garam
    1/2 sdt gula

Cara membuat

    Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun jeruk dan lengkuas.
    Masukkan udang yang sudah dibersihkan, masak hingga udang berubah warna.masukan air sedikit
    Tambahkan daun bawang, angkat segera,
    Sajikan hangat

selesai

Jumat, 12 September 2014

RESEP CAP CAI MUDAH DAN ENAK





BAHAN CAP CAI


UDANG SECUKUPNYA, DIPOTONG JD 2
DAGING AYAM, POTONG KECIL2
BAKSO IKAN/CUMI DIPOTONG KECIL2

1 WORTEL, POTONG TIPIS2
KOL SECUKUPNYA
DAUN BAWANG DIPOTONG2
CAISIM DIPOTONG2
7 BAWANG PUTIH, DIGEBREK
1 SENDOK TEH MAIXENA DICAMPUR SEDIKIT AIR
KECAP ASIN + GARAM + LADA + AIR SECUKUPNYA
1/4 SENDOK TEH GULA
2 CABE MERAH
BROKOLI DIPOTONG2

CARA MEMASAK CAP CAI MUDAH DAN ENAK

PANASKAN MINYAK, MASUKAN BAWANG PUTIH DAN CABE, DIOSENG2 HINGGA LAYU
MASUKAN DAGING AYAM, UDANG DAN BAKSO
MASUKAN BROKOLI, MASUKAN KECAP ASIN, GARAM , LADA SECUKUPNYA
MASUKAN WORTEL, DAUN BAWANG
MASUKAN AIR SECUKUPNYA
MASUKAN CAISIM
DIOSENG2, MASUKAN AIR YG SUDAH DICAMPUR MAIZENA
APABILA KURANG RASA, TAMBAHKAN GARAM DAN GULA 1/4 SENDOK TEH
SELESAI :)

Selasa, 02 September 2014

CARA MEMASAK UDANG TELUR BALADO MUDAH DAN ENAK

BAHAN2 YANG PERTAMA DIPERSIAPKAN

-- 6 TELUR DIREBUS SAMPAI MATANG, DIGORENG SEBENTAR PAKAI MINYAK

-- 15 UDANG DIBERSIHKAN, DIBELAH PUNGGUNGNYA, KULIT DAN EKOR TDK PERLU DIKUPAS

DIBLENDER
- 6 CABE BESAR MERAH, BUANG BIJI, DIPOTONG2
- 20 CABE MERAH KERITING, BUANG BIJI, DIPOTONG2
- 6 BAWANG PUTIH
- AIR SEDIKIT
DIBLENDER SESUAI SELERA (HALUS/ AGAK KASAR)

-- 1 TOMAT DIPOTONG KOTAK KECIL2

-- 12 BAWANG MERAH, DIIRIS2

-- PERSIAPKAN 1 SENDOK TEH GARAM DAN 1 1/2 SENDOK TEH GULA

-- 5 LEMBAR DAUN SALAM, DIBERSIHKAN

-- 5 LEMBAR DAUN JERUK, DIBERSIHKAN

SETELAH SEMUANYA UDA TERSEDIA, MARI KITA MULAI MEMASAK UDANG TELUR BALADO YANG SANGAT ENAK DAN SANGAT MUDAH

PANASKAN MINYAK SECUKUPNYA, MASUKAN BAWANG MERAH YG SUDAH DIIRIS2, MASUKAN DAUN JERUK DAN DAUN SALAM, ADUK2 HINGGA LAYU
MASUKAN TOMAT, ADUK2 HINGGA LAYU
MASUKAN CABAI YANG SUDAH DIBLENDER
MASUKAN GARAM DAN GULA
MASUKAN UDANG, DITUMIS SAMPAI UDANGNYA MATANG
MASUKAN TELUR YG SUDAH DIGORENG2
DITUMIS2 SEBENTAR DAN SELESAI

BEGITU MUDAH, BEGITU PRAKTIS, BEGITU SELERA INDONESIA

:)

Selasa, 25 Maret 2014

PENGALAMAN IKUT TOUR hotels2thailand

ketika saya pertama membeli tour dr hotels2thailand saya sempat kebingungan karna info yang saya cari tidak jelas soal website ini, sth saya mengalaminya langsung saya akan membantu info bagi yang pertama x membeli trip dr hotels2thailand
pertanyaan ketika saya mambeli tour ini

apakah voucher hotels2thailand yg saya print itu tiket atau saya musti mengganti nya dengan tiket lain disuatu tempat?
= tidak, kertas voucher yg km print adalah tiket asli

apakah saya perlu menelepon hotels2thailand untuk konfirmasi trip yg saya beli? atau pada hari h nya? bagaimana kalau dia tdk datang?
= tidak. semua akan berjalan sesuai jam yang tertulis di voucher, mereka ontime. dan apabila ada pertanyaan cukup email aja ke hotels2thailand di websitenya dibagian contact us , mereka akan menjwb email anda keesokan harinya, telp jg ada customer service nya

apa yang harus saya lakukan kalau mereka tdk datang di jam yang tertulis di tiket?
= tunggu 15 menit mgkn ada turis lain yg telat, bisa jg telp ke cs hotels2thailand notelpnya tertulis jelas di tiket

apakah pelayanan tour hotels2thailand bagus?
= iya bagus, mereka cukup profesional

apakah harganya mahal?
= tidak, km akan mendapat harga yg lebih mahal dengan sistem tawar menawar di travel yg ga jelas

 

apakah hotels2thailand aman ?

= iya aman,  saya uda membuktikannya dan pada hari H kamu akan semobil bersama turis2 lain

 

KALO mau baca pengalaman saya ikut TOUR hotels2thailand bisa baca disini : http://jalanjalansendiri.blogspot.com/2014/03/pengalaman-tour-damsoen-saduak-yang.html

 dan ini : http://jalanjalansendiri.blogspot.com/2013/08/pengalaman-dinner-cruise-bangkok.html

PENGALAMAN TOUR BUGGY / ATV DI AO NANG KRABI THAILAND

TOUR INI DICOBA SUAMI DAN HANYA SUAMI 1 ORANG YG IKUT TOUR NYA KARNA SAYA GA SUKA JD GA MAU BUANG2 UANG
SUAMI DIJEMPUT ONTIME KE TEMPAT BUGGY / ATV
BELI PAKET YG SETENGAH JAM TP SUAMI BILANG DIA SEMPAT 45 MENIT NAIK BUGGYNYA
TOURGUIDE NYA JG BAIK MAU MEMBANTU FOTO2

SAYA BELI TOUR NYA DI TRAVEL LET'S GO,  BACA LENGKAPNYA DISINI : http://jalanjalansendiri.blogspot.com/2014/03/jalan-jalan-ke-krabi-ao-nang.html

DI TENGAH PERJALANAN, BUGGY NYA GA BISA JALAN
SUAMI SEMPAT TAKUT ITU DISENGAJA
RUPANYA TDK ADA MASALAH, DIPERBAIKI SEBENTAR DAN SEMUA BAIK2 SAJA
SUAMI CUKUP PUAS IKUT TOUR INI, KATANYA PEMANDANGAN BAGUS SEKALI KAYAK DI FILM2 HEHE




PENGALAMAN PHI PHI ISLAND TOUR DARI NAIYANG PHUKET THAILAND

SAAT BERLIBUR DI PHUKET SAYA MENGINAP DI HOTEL IMPERIAL DI DAERAH NAIYANG BEACH, DAERAH INI JAUH DR KERAMAIAN PATONG
TOUR DI DALAM HOTEL ADA TAPI MAHAL DAN HARGA PAS
AKHIRNYA SAYA BELI DI SEKITAR SANA, WALAUPUN SEBENARNYA HOTEL TDK MEMBOLEHKAN IKUT TOUR LAIN
CARA KE TOUR TRAVEL INI ADALAH DR ARAH PANTAI, JALAN KE KANAN LURUS AJA 10-15 MENIT



TOUR INI SANGAT SAYA REKOMEN KARNA TOURNYA ENAK DAN TEMPATNYA KEREN HABIS
KALAU ANDA TINGGAL DI DAERAH PATONG YG RAMAI, HARGANYA PASTI LEBIH MURAH

TAWARLAH HARGA TOUR INI KARNA HARGANYA BISA TURUN 50% DR HARGA DI BROSUR
WALAUPUN SAYA BELI TOUR PHI2 ISLAND TP SAYANGNYA SAYA TDK BISA TURUN KESANA DI PHI2 LEY TEMPAT SYUTING THE BEACH, ALASAN NYA CUACA TDK MEMUNGKINKAN

PHI PHI DON


KENANGAN PALING INDAH IKUT TOUR INI ADALAH DI BLUE LAGOON, KATA TOUR GUIDE NYA INI MERUPAKAN SALAH SATU TMP SYUTING THE BEACH
SAYA GA PERNAH BERENANG DI LAUT YANG SEENAK DI BLUE LAGOON INI, AIRNYA BERSIH, TENANG, TDK DINGIN , DAN TDK PANAS
SALAH SATU TMP YG HARUS KAMU COBA JIKA KE THAILAND






TOUR GUIDE NYA MENYENANGKAN DAN MAKAN SIANG BUFFEE NYA LUMAYAN, MINUMAN SEPUASNYA DAN ADA BUAH SEGAR

TMP BUFFEE LUNCH DI PHI2 DON


CUMAN KETIKA SAYA KESANA KATANYA SIH KARNA PENGARUH CUACA JD OMBAKNYA TINGGI SEKALI, JGN DUDUK DI LUAR BOAT YAH KARNA GUNCANGANNYA TINGGI SEKALI

HAPPY HOLIDAY =)